Mikayla adalah sebuah novel ber-genre fiksi dengan tema besar love life. Namun, gue lebih suka mengatakan sebagai ‘nonfiksi yamg difiksikan’. Ada banyak bagian yg memang terjadi, tentu setelah ditambah improvisasi sana sini.
Beberapa potongan ceritanya dikembangkan dari kisah nyata. Banyak kata-kata di dalamnya yg pernah terucap. Dan, banyak tempat yg tertulis di dalamnya adalah sebuah kenangan yg pernah bernaung dalam pikiran.
Yup, lewat Mikayla gue tidak menyuguhkan karya sastra tingkat dewa namun sebuah cerita yg mampu bernapas, berbicara, dan jalan-jalan di benak pembacanya. Sebuah cerita fiksi namun melekat di sanubari.
–@andreajuliand
Advertisements Share this